Minggu, 14 Maret 2010

Bikin Efek Gitar Listrik dengan guitar fx

Ditengah kesibukan yang makin menumpuk, dimana aku harus kejar skripsi, trus ada kerjaan sampingan....akhirnya bisa juga nulis blog lagi.

oke deh, kita mulai lagi....

anda punya gitar ???? bisa main gitar ???? suka main gitar ??? gitar apa yang anda pakai???apakah gitar klasik ???atau gitar listrik ???permainan gitar seperti apa yang anda sukai???

mungkin itu hanya gambaran pertanyaan yang akan saya ajukan apabila anda ingin menjadikan komputer anda sebagai alternatif pengganti amplifier gitar yang katanya MAHAL....


dengan bermodalkan sebuah gitar (gitar klasik ataupun gitar listrik) dan sebuah komputer (PC atau laptop) serta kabel penghubung (bisa dibeli atau bikin sendiri sesuai kebutuhan), maka komputer anda sudah bisa jadi amplifier serta efek gitar yang sering anda dengar di acara konser (konser rock atau alternative).

ya... Guitar FX BOX 2.6 dan Guitar FX 3... merupakan software untuk menghasilkan efek gitar yang bisa dibilang WAH....karena tanpa menggunakan alat apapun, kita sudah bisa membuat dan memainkan gitar dengan berbagai efek seperti band rock....

mau coba ???

yang dibutuhkan :
Software :
1. Guitar FX Box 2.6
2. Guitar FX 3
masing masing punya efek yang unik.....silahkan pilih salah satu.kalo mau dua-duanya boleh juga....

Hardware :
1. Gitar listrik / gitar klasik yang di lengkapi spul gitar
2. kabel penghubung dari gitar ke komputer. (bisa di sesuaikan ukuran konektornya)


untuk memasangnya sangat gampang....tinggal colok colok setel...
kabel di colok di gitar, ujung satu nya lagi di colok di komputer (Colokan yang biasa dipake untuk Mic yang warna merah), trus jalankan program guitar fx3 atau guitar fx box 2.6 kalau saya menyarankan pake aja guitar fx 3, soalnya efeknya banyak dan bagus bagus...lebih enak main nya.


Guitar fx box 2.6

Guitar FX 3

kalo semuanya sudah terpasang, bisa langsung klik start.....setelah itu coba petik senar gitar....apa yang anda dengar???
kalo tidak kedengaran apa-apa, coba setting recording control dengan menyeleksi microphone sebagai sumber recording nya.....

trus dicoba lagi....pasti bisa.....

silahkan bersenandung dengan efek gitar baru yang unik dan tidak membuang banyak biaya.
sekian dulu....sampai jumpa di tulisan berikutnya...

Link untuk download software..... :
1. Guitar FX Box 2.6 : http://www.4shared.com/file/67234103/4ff3c27d/Guitar_Fx_Box_26_full.html
2. Guitar FX 3.04 : http://www.4shared.com/file/94643030/a0bb04bd/guitar_fx_box-v3_04.html
3. Guitar FX 3 butuh Crack : http://www.4shared.com/file/67234271/ecfa8bcf/GuitarFX_v304_crack.html

Trik "Memilih gitar elektrik" yang bagus

Teman-teman, bila kamu suka dengan musik tentunya kita sudah tidak asing lagi dengan yang namanya "gitar", sebagai pemusik biasanya kita akan tahu bagaimana cara-cara memilih gitar listrik yang baik…

Tapi bila kamu masih awam atau mencari cara supaya waktu kamu beli gitar tidak salah pilih, mungkin tips dan trik berikut akan sedikit membantu kamu okeh…!!

Saat ini banyak merek-merek gitar yang terkenal seperti ibanez, gibson, fender, yang beredar di indonesia, tapi apakah benar2 asli, truz berapa sih harga gitar yang bener-bener asli ?
Apakah gitar yang bagus harus mahal?

tentunya tidak…

truz gimana dong.. cZ aku baru mau beli gitar nih…?

jangan kuatir brow… di sini saya akan memberikan pada kmu "tips dan trik memilih gitar listrik ato elektrik yang bagus"…

ini "trik"nya:

1. Saat kmu masuk dan lihat2 ke dalam toko musik, pilihlah gitar yang kira-kira cocok dan membuat kmu merasa lebih pede dengan pake gitar itu.

2. Sesuaikan budgetdengan gitar yang akan kmu beli, so jangan sampai melebihi budget yang kmu punya kecuali duit kamu berlebih…

3.Setelah anda mendapatkan gitar yang kira2 cocok, cobalah kmu mainkan dan petik, dan rasakan saat digenggam..
apakah lebar neck dan jarak fret ke fret nyaman dengan tangan kiri kamu, soalnya ukuran neck berbeda-beda loh..
apabila dalam genggaman terasa nyaman, maka tangan akan terasa bebas bergerak keatas dan kebawah serasa lihai…

4. Faktor utama adalah kualitas suara, jadi perhatikan suara yang di hasilkan gitar yang akan kamu beli.
Caranya :
Bilang kepada penjaga toko, bahwa Kamu mau mencoba gitar tersebut.

Setelah terpasang pada sound…

Chek Noise pada gitar :
Coba besarkan volume gitar dan tonenya
tapi jangan anda sentuh.
Dengarkan apakah ada suara aneh seperti mendesis atau feed back (seperti suara : wwiiiitttt… kaya tikus kejepit ga ya hehehe…:)
bila itu terjadi maka kamu bisa mengganti dengan gitar yang sejenis, biasanya sih toko punya beberapa stok untuk beberapa model gitar.

5. Sekarang cek kontrol tunenya, coba fullkan putarannya, truz dengerin deh suaranya, apakah terlalu garing atau tidak.
tone yang bagus biasanya memiliki keluaran yang teratur, jadi semakin diputar semakin jelas suaranya….

6. Cek switch, pada gitar biasanya terdapat pick up, ato bahasa kerennya sih spul, untuk fungsinya untu mengubah getaran menjadi suara. Ada berbagai macam gaya pasang pick up, tergantung dari jenis gitar, contohnya: pada gitar fender : 1-1-1
gibson : 1-1
ibanez : 2-1-2
itu juga tergantung jenisnya…

7. Sekarang lihat jarak antara fret dan senar apakah jaraknya terlalu jauh?
apabila ya, maka jangan buru-buru cari yang lain karena pada gitar listrik atau elektrik terdapat setting rahasia supaya jaraknya bisa sesuai…
apabila terlalu jauh maka akibatnya saat kita mainkan akan terasa tanggung, dan keras saat di tekan…

Caranya :
Lihatlah pada neck didekat fret pertama.
Biasanya pada sebuah gitar elektrik ada sebuah lubang yang di tutupi oleh semaca fiber, nah disitulah biasanya dibuka dan di stel supaya benar-benar pas dengan feel kita.
Hanya tinggal kita putar saja dengan kunci L atau kunci ellen.
Tapi tenang saja biasanya si penjaga toko yang turun tangan untuk masalah penyetelan, jadi kamu cukup lihat saja… karena kalau belum biasa biasanya orang agak susah membetulkan yang kaya beginian.

Rabu, 03 Februari 2010

BIODATA PERSONIL KUMIKATA


Nama lengkap :
Dionisius Timotica Cascarino


Tanggal lahir :
13 September 1990


Jabatan :
Vocalist dan gitaris 2


Musik favorite :
Rock, pop, rohani


Tentang Dionisius :
- Gokil but no neko neko

- orangnya JAIM





Nama lengkap :
Billy Septian


Tanggal lahir :
14 September 1995


Jabatan :
Gitaris 1


Musik Favorite :
Rock, Slank, pop


Tentang Billy :
- gokil

- slengehan, brutal, anak Vespa
- kreatif
- gax sabaran
- rock n roll
- paling muda di KUMIKATA






Nama lengkap :
Kurnia
Graviti

Tanggal lahir :
10 November 1990


Jabatan :
Drumer
dan Kreator

Musik favorite :
modern rock / emo, pop rock


Tentang Kurnia :
- Pendiam dan penyabar

- gax mau di atur
- kreatif n imajinatif
- roCk n' rOll
- orangnya JAIM
- tipe cwok setia





Nama lengkap :
Ricky Septian Nurman


Tanggal lahir :
09 September 1991


Jabatan :
Bassis


Musik Favorite :
Rock, pop rock


Tentang Ricky :
- Brutal

- Solidaritas
- gax mau diatur
- so sweet beu........